Headlines News :
Home » , » Aplikasi Pembaca Barcode untuk Ujian Nasional

Aplikasi Pembaca Barcode untuk Ujian Nasional

Cyber4rt | 13 April 2013 | 11:35 AM

Aplikasi Pembaca Barcode untuk Ujian Nasional

Ujian Nasional tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnya. Salah satunya adalah naskah soal dan Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) menggunakan barcode. Dengan barcode ini sebenarnya meringkankan kerjaan pelajar, karena mereka tidak harus menulis kode naskah lagi. Tapi banyak yang khawatir antara soal naskah dan Lembar Jawaban Ujian Nasional tertukar. Karena human error itu bisa saja terjadi terutama bagi petugas yang menyusun naskah soal Ujian Nasional.

Nah untuk mengatasi hal tersebut ada baiknya Anda menggunakan aplikasi yang bisa membaca barcode yang ada di naskah soal atau Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN). Dari beberapa aplikasi yang ada di Google Play ada satu aplikasi yang sudah terbukti oleh penulis memiliki kemampuan sangat cepat untuk membaca barcode pada naskah soal Pra Ujian Nasional atau Lembar Jawaban Ujian Komputer (LJK) dengan waktu tidak lebih dari 30 detik. Aplikasi pembaca Barcode di perangkat Android tersebut adalah Barcode Scanner.

Berikut langkah-langkah menggunakan barcode scanner di perangkat Android : .......
Share this article :
 
█║▌│█│║▌║││█║▌│║▌║█║║▌
Cyber4rt © 2015 | Some Rights Reserved
ABOUTCONTACTDISCLAIMERPRIVACY POLICYSITEMAPTERMS
Powered by Blogger