Headlines News :
Home » » Pentingnya Matikan Lampu Saat Tidur Malam

Pentingnya Matikan Lampu Saat Tidur Malam

Contributor | 24 October 2013 | 1:31 PM

Pentingnya Matikan Lampu Saat Tidur Malam

Tidur malam sangat penting bagi tubuh kita karena dapat mengistirahatkan fisik dan pikiran setelah seharian beraktivitas. Selain itu jika tidur malam cukup, ketika bangun dari tidur tubuh akan terasa lebih fresh dan siap menghadapai aktivitas sehari-hari.

Menurut ahli biologi, Joan Robert, jika lampu dinyalakan saat tidur malam, tubuh tidak akan memproduksi hormon melatonin. Hormon melatonin adalah hormon yang berkaitan dengan kekebalan tubuh manusia yang hanya diproduksi tubuh apabila keadaan benar-benar gelap.

Robert menemukan ini setelah melakukan percobaan pada hewan. Ketika hewan diberi cahaya buatan pada malam hari, melantoninnya menurun dan sistem kekebalan tubuhnya melemah .......
Share this article :
 
█║▌│█│║▌║││█║▌│║▌║█║║▌
Cyber4rt © 2015 | Some Rights Reserved
ABOUTCONTACTDISCLAIMERPRIVACY POLICYSITEMAPTERMS
Powered by Blogger