Anda ingin mengetahui Rahasia dari trik para master SEO Indonesia ? Pada kesempatan kali ini, Cyber4rt akan berbagi 25 tips beserta trik rahasia yang digunakan oleh para master SEO Indonesia. Tekhnik inilah yang digunakan para juara-juara kontes SEO. Namun, walaupun Anda telah mengetahui tekhnik rahasia tersebut, bukanlah suatu pekerjaan mudah untuk menerapkannya. Butuh ketekunan untuk mengimplementasikannya pada setiap halaman web/blog Anda dikarenakan algoritma mesin pencari khususnya Google yang selalu berubah setiap saat. Nah, bagi Anda yang serius untuk mengoptimasi halaman per halaman dari web/blog Anda, simak berikut ini:
- Buatlah judul artikel yang unik tapi banyak dicari orang.
- Artikel yang Anda buat harus original (asli) tanpa copy paste.
- Tanamkan keyword pada awal dan akhir artikel.
- Usahakan memasang gambar dengan ukuran kecil.
- Beri tag ALT dan TITLE pada gambar sesuai dengan target keyword.
- Selipkan link artikel lain pada tulisan Anda untuk meningkatkan bounce rate (kualitas kunjungan).
- Usahakan komentator pada artikel Anda tidak meninggalkan outbond link (link keluar).
- Pasang iklan hanya pada bagian kanan kebawah dari halaman web/blog.
- Berikan tag rel="nofollow" pada link yang mengarah keluar dari web/blog Anda.
- Gunakan template 2 kolom dengan artikel yang berada di bagian kiri halaman.
- Kurangi pemasangan iklan yang tidak penting agar tidak memperlambat loading web/blog.
- Cari backlink pada web/blog dengan pagerank yang tinggi.
- Sesekali klik artikel Anda pada hasil pencarian Google.
- Jika web/blog Anda masih baru, tinggalkan backlink hanya url domain utama (home page), jangan link artikel Anda.
- Jika web/blog Anda sudah lama, tinggalkanlah backlink yang langsung menuju ke artikel yang Anda inginkan.
- Jangan terlalu berlebihan menulis keyword pada artikel.
- Tebalkan, miringkan atau garis bawahi tulisan keyword pada artikel.
- Jangan gunakan software auto backlink karena akan memperburuk kualitas web/blog di mata mesin pencari, khususnya Google.
- Setelah menulis artikel, submit link-nya di http://google.com/addurl agar cepat terindeks oleh mesin pencari Google.
- Jangan meninggalkan komentar spam di web/blog orang lain.
- Promosikan artikel Anda pada jejaring sosial, tanpa spam, karena mesin pencari sangat menyukai yang alamiah.
- Usahakan tidak memasang musik dengan autoplay pada web/blog Anda.
- Hindari pemasangan banner flash tidak penting yang bisa memperlambat loading web/blog.
- Jangan memasang widget yang tidak terlalu penting.
- Ketik di Google: rahasia master seo indonesia untuk melihat panduan selengkapnya beserta video tutorialnya.
Itulah tadi beberapa tips dan trik rahasia para master SEO Indonesia yang pernah Cyber4rt terapkan pada keyword: rahasia master seo indonesia.