Headlines News :
Home » » Samsung Pamer Ponsel dengan Layar Tekuk

Samsung Pamer Ponsel dengan Layar Tekuk

Contributor | 13 January 2013 | 6:19 PM

Samsung Pamer Ponsel dengan Layar Tekuk


Samsung kembali memamerkan teknologi layar fleksibel di pameran produk elektronik Consumer Electronics Show (CES) 2013 di Las Vegas, AS, Selasa (8/1/2013). Layar fleksibel itu diberi nama merek Youm.

Perusahaan Korea Selatan mengklaim layar itu tak bisa patah karena sifat fleksibelnya yang bisa ditekuk, digulung, bahkan dilipat.

Youm didesain sangat tipis, memakai teknologi Organic Light Emitting Dioda (OLED). Kualitas gambar dari layar OLED lebih cemerlang, bobotnya lebih ringan dan lebih irit daya listrik.


Share this article :
 
█║▌│█│║▌║││█║▌│║▌║█║║▌
Cyber4rt © 2015 | Some Rights Reserved
ABOUTCONTACTDISCLAIMERPRIVACY POLICYSITEMAPTERMS
Powered by Blogger