Headlines News :
Home » , » Penyebab Kita Bermimpi

Penyebab Kita Bermimpi

Contributor | 27 December 2012 | 8:30 AM

Penyebab Kita Bermimpi

Mimpi kencan bareng superstar? Atau mimpi berlayar mengarungi samudera? Jangan hanya menganggap itu adalah mimpi kosong atau bunga tidur belaka.

Karena, saat ini banyak penelitian yang mengungkapkan manfaat mimpi dalam kehidupan. Kehadiran mimpi dalam tidur adalah sesuatu yang dibutuhkan manusia. Bahkan, bayi di dalam perut ibu pun mengalami mimpi.

"Setelah bayi lahir, 50 persen mengalami tidur aktif dan 50 persen tidur non-aktif,?" papar Dr. Andreas Prasadja, RPSGT Sleep Physician di RS Mitra Kemayoran, Jakarta.

Setiap hari, manusia bisa bermimpi 4 sampai 5 kali dalam semalam. Siklus tidur seseorang itu bertahap dan naik-turun berulang kali. Hanya saja, terkadang Anda tidak ingat mimpi yang Anda alami.


Share this article :
 
█║▌│█│║▌║││█║▌│║▌║█║║▌
Cyber4rt © 2015 | Some Rights Reserved
ABOUTCONTACTDISCLAIMERPRIVACY POLICYSITEMAPTERMS
Powered by Blogger