Resah dan gelisah, itulah yang mungkin akan dirasakan oleh para siswa kelas 3 di seluruh pelosok negeri ini. Mulai dari jenjang SD, SMP, maupun SMA/SMK, semuanya mendadak jadi teman seperjuangan. Meski satu sama lain tidak saling kenal, bahkan bertemu pun tidak pernah, mereka tetap saja akan menghadapi musuh yang sama dan layaknya di film-film aksi, mereka berjuang bersama untuk mengalahkan musuh tersebut, yaitu Ujian Nasional.
Banyak hal yang akan dilakukan para siswa untuk menembus kesuksesan dalam Ujian Nasional, salah satunya pasti belajar dan mencari-cari soal yang sekiranya nanti akan dijadikan sebuah latihan agar siap menjadi peserta Ujian Nasional. Berbicara tentang soal, ada baiknya para siswa untuk mencoba fokus terhadap sebuah kisi-kisi Ujian Nasional. Hal ini sangatlah beralasan, mengingat waktu yang tidak panjang dan mata pelajaran yang tidak sedikit. Sehingga siswa nantinya tidak akan mempelajari materi yang salah.
Banyak hal yang akan dilakukan para siswa untuk menembus kesuksesan dalam Ujian Nasional, salah satunya pasti belajar dan mencari-cari soal yang sekiranya nanti akan dijadikan sebuah latihan agar siap menjadi peserta Ujian Nasional. Berbicara tentang soal, ada baiknya para siswa untuk mencoba fokus terhadap sebuah kisi-kisi Ujian Nasional. Hal ini sangatlah beralasan, mengingat waktu yang tidak panjang dan mata pelajaran yang tidak sedikit. Sehingga siswa nantinya tidak akan mempelajari materi yang salah.